Pedoman pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 sekolah dasar/Menengah tahun 2017

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Salam Edukasi Indonesia,

Selamat malam sahabat guru serta rekan-rekan tenaga kependidikan yang ada di seluruh nusantara.Selamat datang dan berjumpa kembali dengan saya di jurnalkegiatanguru.blogspot.com.Pada kesempatan yang berbahagia ini saya akan berbagi materi seputar Pedoman pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 sekolah dasar/Menengah tahun 2017 yang mungkin di butuhkan oleh rekan guru yang sekolahnya sudah melaksanakan atau sedang akan melaksanakan pembelajaran kurikulum 2013.

Buku Petunjuk Teknis Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 Jenjang Sekolah Dasar/Menengah tahun 2017 ini terdiri dari Panduan pelaksanaan pembelajaran dan penilaian,panduan teknik kegiatan ekstrakurikuler di sekolah,Panduan teknis pengembangan muatan lokal di sekolah serta Panduan teknis memahami buku peganagn siswa dan buku peganagn guru.

Bagi rekan guru serta kepala sekolah yang ingin mengunduh Petunjuk Teknis Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 Jenjang Sekolah Dasar/Menengah tahun 2017,kami persilahkan  untuk download di bawah ini:
  1.  Panduan Kesenian di SD.pdf
  2. Panduan Pelaksanaan Ekstrakurikuler Olahraga di SD.pdf 
  3. Panduan Pelaksanaan MBS di SD.pdf
  4. Panduan Pelaksanaan Pembelajaran & Penilaian SD.pdf 
  5. Panduan Pelaksanaan Pembelajaran dan Penilaian di SD.pptx 
  6.  Panduan Pengelolaan Gugus Depan Yg Berpangkalan di SD.pdf
  7. Panduan Peningkatan Mutu Pembelajaran di SD.pdf 
  8. Panduan Praktis Orang Tua dalam Mendampingi Peserta Didik.pdf  
  9. Panduan Praktis Orang Tua dalam Mendampingi Peserta Didik.ppt 
  10. Panduan Teknis Kegiatan Ekstrakurikuler di Sekolah Dasar.pdf
  11. Panduan Teknis Kegiatan Ekstrakurikuler di Sekolah Dasar.pptx
  12. Panduan Teknis Memahami Buku Siswa dan Buku Guru SD.pdf 
  13. Panduan Teknis Memahami Buku Siswa dan Buku Guru SD.ppt 
  14. Panduan Teknis Pembelajaran Remedial dan Pengayaan SD--.ppt
  15.  Panduan Teknis Pembelajaran Remedial dan Pengayaan SD.pdf
  16. Panduan Teknis Pengembangan Kurikulum 2013 di SD.pdf  
  17. Panduan Teknis Pengembangan Kurikulum 2013 di SD.pptx 
  18.  Panduan Teknis Pengembangan Muatan Lokal di Sekolah Dasar.pdf 
  19.  Panduan Teknis Pengembangan Muatan Lokal di Sekolah Dasar.ppt
  20. Panduan Teknis Penilaian & Pengisian Rapor SD.pdf 
  21. Panduan Teknis Penyusunan RPP di Sekolah Dasar.pdf 
  22. Panduan Teknis Penyusunan RPP di Sekolah Dasar.pptx 
  23. Panduan Teknis Transisi KTSP ke Kurikulum 2013 di Sekolah Dasar.pdf 
  24.  Panduan Teknis Transisi KTSP ke Kurikulum 2013 di Sekolah Dasar.pptx 
  25. Panlak Pengembangan SD Bersih dan Sehat Revisi UM Edit April.pdf

Sumber utama silahkan: Download di sini
Silahkan baca juga :

  1. Panduan Operasional pelaksanaan Bimbingan dan Konseling Sekolah Dasar/Menengah
  2. Media Pembelajaran IPA SD/MI dengan media audio visual dan power point
  3. Administrasi Instrumen Akreditasi sekolah SD-SMP-SMA/SMK tahun 2017
Demikian materi seputar Pedoman pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 sekolah dasar/Menengah tahun 2017,yang dapat saya bagikan pada kesempatan malam ini.Semoga bermanfaat.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pedoman pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 sekolah dasar/Menengah tahun 2017"

Post a Comment