16 kaidah penulisan soal pilihan ganda dan kisi-kisi soal ujian SD/MI

Assalamu'alaikum Wr.Wb.

Selamat malam sahabt guru yang ada di seluruh nusantara.Selamat berjumpa kembali dengan saya di blog jurnalkegiatanguru.blogspot.co.id.Pada kesempatan malam ini saya akan berbagi materi tentang 16 kaidah penulisan soal pilihan ganda dan kisi-kisi soal ujian SD/MI yang bisa dijadiakn sebagai bahan rujukan bapak/ibu guru dalam pembuatan soal pilihan ganda.

Kaidah penulisan sanagt perlu dipelajari sebelum membuat soal pilihan ganda.Karena dalam membuat soal-soal pilihan ganda tidaklah mudah,terutama dalam membuat kalimat tanya serta pilihan jawabannya.Selain itu penggunaan gambar serta tanda baca juga perlu dipelajarai dahulu.Gambar yang ada di soal benar-benar berfungsi.Kemudian tidak ada pertanyaan yang memiliki makna ganda.Penggunaan tanda titik adalah sebanyak 4 buah.

bagi rekan guru yang ingin mengunduh 16 kaidah penulisan soal pilihan ganda dan kisi-kisi soal ujian SD/MI ,kami persilahkann download di sini :

Silahkan baca juga :

  1. Aplikasi penghitungan masa kerja bagi Guru PNS dan Non PNS
  2. Aplikasi koreksi soal pilihan ganda dan analisis soal
  3. 30 Aplikasi excel penunjang tugas guru dan kepala sekolah lengkap
Demikian materi tentang 16 kaidah penulisan soal pilihan ganda dan kisi-kisi soal ujian SD/MI yang dapat saya bagiakn kepada rekan guru sekalian.Semoga bermanfaat.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "16 kaidah penulisan soal pilihan ganda dan kisi-kisi soal ujian SD/MI "

Post a Comment